Friday, December 28, 2018

Wood Flooring

Apa itu woodflooring?

Lantai dari kayu, memang belum umum rumah di sekitar kita. Lebih banyak keramik ataupun granit yang adem. Padahal untuk kayu di negara kita banyak dan bila diatur dengan baik, kayu akan mempunyai potensi bagus dan tidak merusak alam. Ya pengaturan reboisasi adalah istilah dari sekolah dasar yang penerapannya belum dimaksimalkan.
Kayu lantai memang lebih mahal karena premium product dengan proses legalitas yang rumit. Idealnya, jika murah berarti perlu dipertanyakan trace ability atau lacak balaknya.

Perusahaan pembuat flooring ini banyak sekali regulasi dan sertifikasi sebagai kontrol untuk pembalakan liar. Ada  SVLK, SVLK adalah persyaratan untuk memenuhi legalitas kayu/produk yang dibuat berdasarkan kesepakatan para pihak (stakeholder) kehutanan yang memuat standard, kriteria, indikator, verifier, metode verifikasi dan norma penilaian (Permenhut  No. P.38/Menhut-II/2009 Pasal 1 Ayat 10). Jadi perusahaan kayu untuk flooring atau furniture


Wood flooring ada beberapa jenis diantaranya ada solid, engineered atau multilayer, dan lainnya

No comments:

Post a Comment